telusuri Blog INI

Saturday 9 May 2015

Membuat Proxy Di Debian 7

Membuat Proxy Server di Debian 7
            Kali ini saya akan membahas tentang proxy server di debian 7.Proxy adalah sebuah keamanan server jaringan yang mengatur lalu lintas data.
Oke mari kita mulai
1.Pertama kita buat ip interface lagi untuk koneksi ke internet dan set DHCP dengan perintah “nano /etc/network/interface” dan edit seperti di gambar


2.lalu restart service nya “service networking restart”

3.lalu edit sysctl.conf untuk fungsi forwarding dengan perintah “nano /etc/sysctl.conf” menghilangkan  Tanda “#” di depan “net.ipv4.ip_forward=1” seperti gambar di bawah ini


4.dan save dengan cara “sysctl –p
5. Lalu tambahkan aturan firewall untuk eth1 agar melakukan MASQUERADE :
iptables –t nat –A POSTROUTING –o eth1 –j MASQUERADE “
6. Untuk menyimpan aturan firewall gunakanlah perintah iptables-save di ikuti direktori dimana file akan disimpan. Dengan perintah “iptables-save > /root/firewallku

7.Agar setiap kali booting tidak mengatur firewall setiap booting kta cuku memberi scrip di rc.local dengan perintah dibawah ini dan sesuaikan seperti gambar “nano /etc/rc.local” dan save


8. yah install lagi untuk proxy dengan cara “apt-get install squid3” lalu menuju ke direktory squid3 “cd  /etc/squid3”  dan edit squid.conf “nano squid.conf

9.dan cari script “http_port 3128” dan tambahkan script “transparent” speti gambar


10.cari scirpt lagi di “cache_mgr webmaster” dan tambahi scipt seperti gambar 


11. Cari script “visible_hostname localhost” lalu tambahkan “visible_hostname

nama_domain_anda” di bawahnya.


12. Cari script “acl CONNECT method CONNECT” lalu tambahkan script seperti gambar dibawah ini 


13. Cari script “INSERT YOUR OWN” lalu tambahkan script dan tambahkan # seperti gambar dibawah ini


14.Sekarang kita edit |situs.txt| dan  |kata.txt|  sperti gambar dibawah ini



15. save dan restart squid dengan perintah “service squid3 restart
16. dan            berikan perintah “iptables –t nat –A PREROUTING –i eth0 –p tcp -–dport 80 –j REDIRECT --to-port 3128
17. dan berikan perintah “iptables-save > /root/firewallku


18. kita tes di os client apakah berhasil Proxynya


Nama : wahyu arie Setiawan
Kelas :2k4

Absen : 43

Read More ->>

Perangkat Lunak Pada Jaringan Komputer Terapan

A. Membaca Manual Instalaasi /setup
Gambaran umum
•    Software atau perangkat lunak sering disebut juga dengan aplikasi.
•    Perangkat Lunak Jaringan adalah perangkat  yang secara sistematis berperan
      sebagai penghubung antara pengguna dengan perangkat keras jaringan computer.
•    Ragam perangkat lunak jaringan komputer dikelompokkan menjadi 3:
1.    Perangkat Lunak Utama (OS)
2.    Sistem Administrasi Jaringan
3.    Sistem Keamanan Jaringan
1)   Perangkat Lunak Utama
Sistem operasi jaringan umumnya menyediakan berbagai  fasilitas untuk pengelolaan
dan  pemeliharaanaktivitasjaringan.Macam-macam OS jaringan computer;
1.  Netware :OS yang paling popular tahun 1980-an
•    Nt.OS ini terbagi menjadi 2 kelompok:
        1.    Windows NT Server untuk server jaringan
        2.    Windows NT workstation untuk komputer simpul atau workstation
2.  Windows :OS windows yang menerapkan spesialisasi jaringan computer adalah windows
3.   Linux: Linux merupakannama kernel intidari OS yang dikembangkaoleh Linus Trovalds (1991), sepertihalnya OS Windows Linux jugasudah dibekali fasilitas software jaringan komputer.


Windows Server 2003

 













Merupakan sebuah versi sistem operasi Microsoft Windows yang ditujukan untuk pasar server korporat. Nomor versi internalnya adalah Microsoft Windows NT 5.2 build 3790.
Dulunya dikenal dengan .NET Server, Windows .NET Server, Windows XP Server, atau Whistler Server. Sistem operasi ini merupakan kelanjutan dari sistem Windows 2000 Server.
Langkah – langkah instalasi Windows Server 2003
1. Masukan master CD Windows Server 2003 ke dalam CD-ROM PC Server Anda, kemudian restart komputer anda jangan melakukan installasi dengan upgrade windows. (Pastikan booting ordernya sudah pada CD-ROM)

2. Komputer akan melakukan proses Booting melalui CD-ROM anda yang telah berisi CD master Windows Server 2003 kemudian tekan Enter / Spasi untuk mulai instalasi. sehingga muncul gambar seperti berikut












3. Sesaat kemudian Windows Server 2003 akan menampilkan tampilan selamat datang seperti terlihat pada gambar di bawah ini.














4. Tekan tombol Enter untuk Setup Windows Server 2003. Maka akan keluar tampilan Windows Licencing Agreement.













5. Klik tombol F8 jika ingin melanjutkan instalasi Windows Server 2003. Selanjutnya tekan tombol Enter untuk mulai meng-instal Windows Server 2003.













Khusus PC baru dalam pembagian partisi, kita dapat mengikuti petunjuk yang telah disediakan oleh Windows. Untuk Membuat partisi, kita menekan tombol C, kemudian tentukan besarnya ruang hard disk yang diinginkan. Ketik angka, misalnya 1000, berarti kita membuat partisi tersebut sebesar 1000 Mb atau 1 Gb.
Ulangi langkah-langkah diatas untuk membuat partisi yang lainnya.
6. Windows Server 2003 akan meminta untuk melakukan format terhadap Hard Disk atau Partisi yang akan digunakan pada proses Instalasi Windows Server 2003. Jika anda memilih Partisi C sebagai tempat instalasi windows, arahkan posisi ke partisi C, lalu tekan enter untuk melanjutkannya.
Setelah itu pilih file system yang ingin digunakan. Secara Umum terdiri dari dua jenis, yaitu : NTFS dan FAT.













7. Windows Server 2003 otomatis akan memformat Hard Disk / Partisi Hard Disk yang akan digunakan untuk Instalasi.













8. Setelah proses format Hard Disk / Partisi Hard Disk selesai dilakukan, langkah selanjutnya Windows Server 2003 akan mengcopy seluruh file-file instalasi yang dibutuhkan selama proses Instalasi Windows Server 2003.













9. Setelah proses pengkopian seluruh file-file instalasi yang dibutuhkan selama proses Instalasi Windows Server 2003 selesai, maka windows mulai untuk proses instalasinya seperti terlihat pada gambar di bawah ini.
















10. Windows Server 2003 akan menampilkan jendela pengaturan Regional and Language Options seperti terlihat pada gambar di bawah.
















11. Klik tombol Next, maka akan muncul jendela Personalized Your Software. Masukkan sesuai dengan Nama dan Organisasi yang sesuai dengan lisensi anda.
















12. Klik tombol Next, maka akan muncul jendela Your Product Key. Masukkan 25 digit key produk yang anda punya.
















13. Setelah itu masukan Licencing Modes klik tombol Next. Pada tahapan ini kita dapat memilih 2 opsi, yaitu Per server dan Per Device (seat). Nah anda pilih yang mana ?
Jika kita berbicara tentang Lisensi Resmi tentu saja hal ini sangat berpengaruh. Jika pilihannya adalah per server, kita memiliki jumlah 1 lisensi untuk berapa pengguna. Jika anda mengisi angka 100 CAL, berarti 1 lisensi yang kita miliki hanya boleh dan bisa diakses oleh 100 user dalam waktu yang bersamaan. CAL atau Client Access License adalah lisensi untuk mendapatkan keabsahan mengakses ke server oleh setiap user atau device yang terhubung ke server.
Sebaliknya, jika anda memilih per Device, berarti setiap server yang kita punya memiliki lisensi tersendiri.
















14. Masukan Nama Komputer dan Password Administrator dari Windows Server 2003. Kemudian klik tombol Next. Nama Komputer tidak boleh diisi sembarangan, karena akan terkait dengan proses konfigurasi yang lainnya.
















15. Pilih Tanggal dan Waktu komputer yang akan di-install Windows Server 2003, kemudian klik tombol Next.
















16. Windows Server 2003 akan menampilkan jendela Networking Setting. Jika tidak akan melakukan seting-an standar yang diberikan oleh Windows Server 2003 (Default) saat ini, klik tombol Next.
















17. Tunggu beberapa saat, windows akan melakukan proses konfigurasi.
Windows Server 2003 telah selesai di Install, langkah berikutnya login ke dalam komputer tersebut dengan menekan tombol keyboard CTRL + Alt + Delete. Masukan User name dan password administartor, kemudian klik tombol OK.

2. Sistem Administrasi Jaringan
Power admin
Selain sistem operasi yang di khusus kan untuk server, server juga dibutuhkan program aplikasi yang berfungsi untuk memonitor semua kegiatan client atau memantau lalu lintas data yang berlalulalang pada jaringan
Pada program administrator jaringan ini akan menggunakan Power Admin.
Power admin adalah program aplikasi server yang digunakan untuk memudakan sang admin jaringan untuk memantau atau melihan aktivitas yang akan dilakukan oleh para client.
Langkah – langkah instalasi Power Admin
1.    Buka file instalasinya
2.    Jika sudah klik “next” seperti gambar

















3. Langkah selanjutnya jika sudah di klik next maka akan muncul gambar seperti ini, kemudian plih “I Accept the aggrement” dan klik “next”

















4. Setelah itu anda akan di tunjukan Disk mana yang akan di gunakan untuk menyimpan file instalasi tersebut, kemudian pilih “Next”


















5. Setelah itu biarkan tetap settingan default dan klik “Next”


















6. Kemudian klik “Next” lagi dan tetap biarkan settingan Default


















7. Jika sudah, klik “Install”

Tunggu sampai proses instalasi selesai
Jika proses instalasi sudah selesai maka akan muncul tampilan seperti ini
Fungsi dari PA atau Power admin yaitu untuk melihat atau memantau aktivitas client dan kita dapat meremot client tersebut dari server dan kita juga dapat memblog situs yang tidak di inginkan oleh admin server.

3. Sistem Keamanan Jaringan
Security yang digunakan pada sistem administrasi ini adalah Antivirus Eset Smart Security 8 yang dapat memproteksi sistem keamaanan pada sistem jaringan.
Dilihat dari keamanannya untuk memproteksi sebuah Device maka Antivirus Eset Smart Security 8 sudah terjamin untuk di buat proteksi.

Eset smart security 8
ESET adalah Antivirus yang sangat komperhensif, khususnya dalam menangani sality dan virus bandel lain yang sulit diatasi oleh Antivirus lain. ESET sudah berkembang ke versi 8, dengan tingkat pengenalan virus yang semakin akurat dan penggunaan memory yang sudah dioptimalkan.
Langkah – langkah instalasi Eset Smart Security 8
1.    Pastikan membunyai file instalasi Antivirus Eset Smart Security 8

2.    Setelah proram merespon Klik “Next”

















3.Setelah itu pilih “I Accept” dan klik “Next”

















4.Biarkan setingan tetap Default dan klik “Next”

















5. Pilih Enable untuk mengaktifkan antivirus dan klik “Install”
















6. Setelah itu tunggulah sampai proses selesai


Aktivasi Eset Smart Security 8
•   Gunakan Aplikasi Eset Purefix
•   Setelah itu masuk ke safe mode, sebelum masuk melakukan aktivasi sebaiknay Eset itu dimatikan terlebih dahulu lalu kemudian di aktivasi
•   Setelah aplikasi Eset Purefix terbuka maka klik Enable maka akan otomatis mengaktivasi sendiri
Fungsi eset smart security 8
ESET mungkin kurang cocok di installkan untuk pengguna awam. Setingan ESET mungkin akan terlihat sedikit rumit, belum lagi beberapa setingan yang tersembunyi. Dibalik itu semua, tingkat pembersihan virus dan deteksi ESET tak perlu diragukan lagi. ESET bisa menghapus varian virus tanpa menghapus semua file yang terjangkit.

Anda bisa memilih ESET Antivirus dengan fungsi yang lebih sederhana atau ESET SMART Security jika anda memerlukan perlindungan lebih. ESET Smart security dilengkapi Firewall Build-in, sangat diperlukan untuk berselancar dengan aman di Internet, walau penggunaan memory akan sedikit lebih besar. Disarankan untuk menginstall satu antivirus saja di dalam sistem, untuk menghindari konfilk dalam deteksi virus.
Read More ->>
© TINO Corporation. Powered by Blogger.

Buku Tamu


Mau buat buku tamu ini ?
Klik di sini